Konten [Tampil]
Berapa harga ganti layar led tv pecah? Pasti anda penasaran karena sekarang TV LED anda pecah layarnya, atau tidak ada gambarnya, Tentunya setiap jasa service TV LED berbeda-beda, tergantung ukuran layar TV LED yang anda miliki, entah 32 inch atau 42 inch.
Selain itu, merk TV LED anda juga berpengaruh dalam harga, entah merk polytron, Samsung, Toshiba, LG, dan perbedaannya juga tergolong drastis. Dan juga berapa tingkat kerusakannya, apakah rusak backlight, inverter, layar tidak muncul gambar, gelap, redup, terkena petir atau memang harus mengganti layarnya.
Dimana tempat ganti layar led tv?
Pergantian layar TV LED yang pecah atau terkena petir memang sudah sering terjadi, sedangkan biayanya memang agak mahal, sekitar 80%. Maka dari itu lebih baik membeli baru daripada service, tapi kalau memang dana kurang ya lebih baik service saja guys.
Terkait tempatnya, silahkan datang ke service center yang sudah disediakan oleh produsen di kota anda, dan stok layarnya pasti tersedia karena kebanyakan kerusakan yang terjadi itu terletak pada layar LED.
Baca Juga : Daftar Harga Service TV LED Ter-Update
Daftar harga Layar TV LED
Berikut ini akan saya paparkan harga layar LED TV secara umum, dan perlu di ingat bahwa harga tiap service center berbeda-beda;
- Lауаr TV Lеd dengan ukurаn 19 inchi hаrgа mulаі dari 500 rіbu hіnggа 800 rіbuаn
- Layar TV Lеd dеngаn ukuran 24 inchi hаrgа mulаі dаrі 800 ribu hіnggа 1 jutааn
- Layar TV Lеd dеngаn ukurаn 32 іnсhі hаrgа mulаі dari 1.2 jutа hіnggа 1.7 jutaan
- Layar TV Lеd dеngаn ukuran 42 іnсhі harga mulаі dаrі 2 juta hіnggа 3 jutaan
Video Cara Mengganti Backlight LED
Sekali lagi saya katakana bahwa harga layar TV LED tersebut hanya kisaran harga, untuk tepatnya silahkan kunjungi service center terdekat. Baiklah, itu beberapa daftar harga layar TV LED yang bisa paparkan semoga menjadi sumber untuk merencanakan penggantian Memperbaiki TV LED anda.
Tidak ada komentar